Anda disini » Home » » RESMI: Maicon Gabung Manchester City

RESMI: Maicon Gabung Manchester City

By Michael'ikel'crash | Sabtu, 01 September 2012

Sebelum Membaca, Ayo Berbagi :
Manchester City announce Maicon

FC Internazionale sebelumnya mengklaim dalam akun Twitter mereka telah melepas Douglas Maicon secara resmi ke Manchester City. Sebelumnya media Inggris dan Italia sudah mengabarkan tuntasnya proses transfer tersebut. Pihak City akhirnya mengamini kabar tersebut dengan mengkonfirmasi di laman resmi mereka. "Bek asal Brasil Maicon telah bergabung dengan Manchester City dengan kontrak permanen," pernyataan resmi Citizen. "Bek sayap tersebut bergabung dari Inter dengan nilai transfer yang dirahasiakan," lanjut pernyataan tersebut. Tidak dijelaskan secara detil kesepakatan transfer yang sudah disepakati, terutama nilai dan durasi kontrak Maicon. Sebelum Maicon, Manchester City sudah mendatangkan tiga pemain baru, yakni Jack Rodwell, Richard Wrights dan Scott Sinclair.

Akses Miztico.com melalui Ponsel Anda Klik Disini. thanks

GET UPDATE VIA EMAIL
Dapatkan kiriman artikel yang terbaru
Dari Kami langsung ke email anda!

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan berikan komentar, kritikan atau saran anda mengenai artikel di atas untuk mendapatkan backlink gratis dari Miztico Blog . Komentar yang tidak sesuai topik, SPAM, Penghinaan, dsb terpaksa akan saya hapus ! Thankz Before...

 
Copyright © 2010 - 2012. MizTico.com - All rights reserved | Proudly Powered by Blogger.com
Website Design by Michael Crash | Sponsored by Google